Advertisement
Menginstall ADB & FASTBOOT merupakan sebuah kewajiban bagi para penghobi oprek android, tool ini berguna untuk menghubungkan antara Smartphone android dengan PC untuk mempermudah proses flashing.
how to install ADB & FASTBOOT on Windows, Linux, and Mac |
Baiklah, daripada berlama - lama, langsung saja simak tutorial Install ADB + FASTBOOTnya berikut ini :
Install ADB + FASTBOOT di Linux
- Buka terminal
- sudo apt-get update
- sudo apt-get install android-tools-adb android-tools-fastboot
- Done
Cara Menggunakan ADB + FASTBOOT di Linux
- Buat folder baru untuk menyimpan file custom recovery / firmware pada direktori home (misal: /home/username/my-android)
- Buka terminal, lalu masuk ke direktori my-android dengan cara ketik cd /home/username/my-android
- Hubungkan smartphone via USB ke komputer Anda. Pastikan smartphone sudah dalam mode USB Debugging aktif.
- Cek, apakah smartphone sudah terdeteksi atau belum dengan cara ketik sudo adb devices
- Jika smartphone Anda sudah terdeteksi, akan muncul ID unik seperti berikut ini :
- Selanjutnya, masuk ke FASTBOOT dengan mengetik sudo adb reboot bootloader
- Smartphone akan otomatis booting ke FASTBOOT MODE
- Untuk perintah operasi FASTBOOT bisa cek bantuan dengan ketik sudo fastboot
- Selesai.
0 comments:
Posting Komentar